Bisnis Yang Cocok Untuk Pelajar SMA SMP

Tak hanya orang-orang dewasa yang ingin menjalankan bisnis, namun banyak pelajar yang juga ingin sekali bisa berbisnis. Untuk itu, pada kesempatankan kali ini, blog sederhana Ide Usaha dan Ide Bisnis Buatmu akan berbagi contoh bisnis yang cocok untuk pelajar.

Sebenarnya banyak sekali bisnis atau usaha yang cocok untuk dijalankan, namun sepertinya banyak yang belum menyadarinya. Untuk itu, bagi para pelajar, baik pelajar SMA dan SMP, berikut ini contoh bisnis yang bisa anda pertimbangkan.


Bisnis online, jasa penulisan artikel, jual pulsa dan koperasi merupakan beberpa bisnis yang sangatlah cocok. Lebih lengkap penjelasannya, silahkan baca di artikel sebelumnya yaitu bisnis untuk pelajar SMP SMA.

Bikin bros atau aksesoris yang terbuat dari barang bekas, inilah bisnis yang cukup seru. Pasalnya anda bisa lebih berkreasi, bisa lebih berinovasi dan juga bisa lebih memanfaatkan waktu. Ya daripada keluyuran tidak jelas atau ngerumpi yang kurang ada gunanya, lebih baik berkreasi sambil ngerumpi. Jadi anda dan teman-teman coba buat bros bareng atau buat aksesoris bareng sambil ngerumpi. Kan pasti enak, sudah bisa ngerumpi, bisa menghasilkan uang lagi.

“Wah tidak bisa buat bros, tidak bisa buat aksesoris”. Jangan berputus asa, di Youtube banyak, jadi tidak bisa jangan dijadikan alasan ya?

Bikin kursusan, bisnis roti bakar dan bisnis sesuai jurusan juga sangat cocok dan cukup oke. Namun saya tidak bisa lebih lanjut menjelaskannya disini lagi. Sebab pada artikel sebelumnya yaitu di contoh bisnis anak sekolah sudah pernah saya bahas.


Mungkin itu saja contoh bisnis yang cocok untuk pelajar yang bisa saya bagi. Tetaplah berjuang untuk menggapai mimpimu dan tetaplah sabar menghadapi badai cobaan yang menghadang.